Mengingkari Kemungkaran dengan Hati

MENGINGKARI KEMUNGKARAN DENGAN HATI

📨 Asy Syeikh Bin Baaz rohimahullah:

💬 Kemudian (tingkatan mengingkari kemungkaran) setelah lisan adalah mengingkarinya dengan hati.

☔🌀 Yaitu dia membenci kemungkaran dengan hatinya dan dia menampakkan ketidaksukaannya dengan kemungkaran tersebut, dan dia tidak duduk dengan pelaku kemungkaran tersebut, ini yang dinamakan mengingkari kemungkaran dengan hati. Wallahu waliyyut taufiq.

••••••••••••••••••••••••••

🌎 Sumber: http://www.binbaz.org.sa/node/246

💾 Telegram: https://bit.ly/Berbagiilmuagama

📑 Alih bahasa: Abu Arifah Muhammad Bin Yahya Bahraisy

~~~~~~~~~~~~~~~~~~~
Pada 14.01.2016


Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi