Bertaubatlah Kapanpun Dan Dimanapun Anda Berada

❄•~•~•~•~••~•~•~•~•❄
    PETUAH ULAMA
❄•~•~•~•~••~•~•~•~•❄
BERTAUBATLAH KAPANPUN DAN DIMANAPUN ANDA BERADA
Berkata sebagian salaf :
Jadilah kalian dipagi dan sore hari dalam keadaan bertaubat.
Tidaklah pantas seorang mukmin untuk berada di waktu pagi dan sore hari kecuali dalam keadaan bertaubat karena dia tidak tahu kapan kematian akan mendatanginya.
Apakah ajal akan mendatanginya di waktu pagi atau sore hari, maka barang siapa yang tidak bertaubat kepada ALLAH di waktu pagi dan sore hari, maka dia berada pada kondisi yang berbahaya.

Karena dikhawatirkan dia berjumpa dengan ALLAH dalam keadaan belum bertaubat, sehingga dia dikumpulkan bersama golongan orang-orang yang dzalim
ALLAH Ta'ala berfirman :
﴿ وَ مَنْ لَمْ يَتُبْ فَأُولَئِكَ هُمُ الظَّالِمُونَ ﴾
Artinya : Dan barangsiapa yang tidak mau bertaubat maka mereka itulah orang-orang yang dzalim
Sumber : [ Lathooiful Ma'arif 1/344 ]
قَــالَ بَعْـضُ الـسَّلَفِ :
” أصـبِحوا تـائبينَ و أمـسوا تـائبين “
يُشير إلى أنَ المُؤمن لا ينبغي أن يُصبح و يُمسي إلا على توبة ،،، فإنَه لا يدري متى يُفاجئه الموت صباحًا أو مساءً ،،،
فمن أصبحَ أو أمسى على غير توبة ، فهو على خطر !!
لأنَه يُخشَى أن يَلقى الله غير تائب ، فَيُحشر في زُمرة الظالمين .
قال الله تعالى : ﴿ وَ مَنْ لَمْ يَتُبْ فَأُولَئِكَ هُمُ الظَّالِمُونَ ﴾
[ "لطائفُ المعارف"، لابن رجَب : ( ٣٤٤/١ ) ].
•••┈••••○❁❁○••••┈•••
WhatsApp
Ⓚ①ⓉⒶⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera  bergabung
 Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://bit.ly/KajianIslamTemanggung
 Dengarkan Kajian Islam dan Murottal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia
≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
17/04/2017

Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi