Apakah Orang Yang Syahid Dan Anak-anak Akan Ditanya?

APAKAH ORANG YANG SYAHID DAN ANAK-ANAK AKAN DITANYA
Syaikh Abdul Aziz bin Abdillah bin Baz rahimahullah berkata:
Yang nampak dari hadits-hadits adalah bahwa orang yang mukallaf (mendapat beban syariat) akan ditanya. Adapun seorang anak tidak ada sedikitpun tanggungan atasnya. Karena yang nampak dari hadits adalah bahwa mayit yang mukallaf akan ditanya tentang Rabbnya, agamanya, dan nabinya.
Sedangkan seorang anak tidak saya ketahui dalam hal ini sesuatu yang menunjukkan bahwa dia akan ditanya. Sebab anak-anak dengan kesepakatan ahlussunnah termasuk penduduk surga. Anak-anak kaum muslimin termasuk penduduk surga.
http://t.me/ukhwh
07/06/2017

37-هل يسأل الشهيد والطفل
ظاهر الأحاديث أنه يسأل المكلفون، أما الطفل ما عليه شيء، ظاهر الأحاديث أن الميت المكلف يسأل عن ربه وعن دينه وعن نبيه، أما الطفل فلا أعلم في هذا ما يدل على أنه يسأل؛ لأن الأطفال بإجماع أهل السنة من أهل الجنة، أطفال المسلمين من أهل الجنة.
http://www.binbaz.org.sa/mat/21091

Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi