Kesempurnaan Ikhlas

tafsir al quran, hadits, fatwa ulama, artikel, faidah, kata mutiara dan hikmah, serta tanya jawab kajian islam Kesempurnaan Ikhlas
<Berkata Ibnu Utsaimin -rahimahullah- :

"Sesungguhnya termasuk dari kesempurnaan ikhlas adalah seorang insan bersungguh-sungguh :
- agar manusia tidak melihat ibadahnya, dan
- (agar) ibadahnya yang bersama Rabbnya itu menjadi (ibadah yang) tersembunyi."

[ Al-Fatawa (3/218) ]


┉┉✽̶»̶̥»̶̥✽̶┉┉


قال ابن عثيمين :

إن من تمام الإخلاص أن يحرص الإنسان على ألا يراه الناس في عبادته وأن تكون عبادته مع ربه سرا.

[ الفتاوى (٢١٨/٣) ]


Majmu'ah Hikmah Salafiyyah || https://t.me/hikmahsalafiyyah

Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi