Tidak Akan Diterima Kecuali Dengan Tiga Perkara

tafsir al quran, hadits, fatwa ulama, artikel, faidah, kata mutiara dan hikmah, serta tanya jawab kajian islam Tidak Akan Diterima Kecuali Dengan Tiga Perkara
<Berkata Syaikh Yasin Al-'Adeni :

"Ketahuilah bahwasanya amal tidak akan diterima kecuali dengan tiga perkara :

1. Amal tersebut sesuai dengan apa yang datang (dicontohkan) dari Nabi shallallahu alaihi wa sallam.

2. Orang yang beramal ikhlas karena Allah di dalam amalnya di antara dirinya dengan Allah.

3. Dan amal tersebut dibangun di atas pondasi iman dan aqidah yang benar."

Dzammur riya wa ahlihi

•┈┈••••❁❁••••┈┈•

قال الشيخ ياسين العدني:

"اعلم أن العمل لا يكون مقبولا إلا بثلاثة أمور:

1.أن يكون موافقا لما جاء به النبي صلى الله عليه وسلم
2.أن يكون العامل مخلصا في عمله لله فيما بينه وبين الله
3.أن يكون العمل مبنيا على أساس الإيمان والعقيدة الصحيحة"

ذم الرياء و أهله

مجموعة دروس ومحاضرات مشايخ عدن

Majmu'ah Hikmah Salafiyyah || https://t.me/hikmahsalafiyyah

Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi