Apa Hukum Ucapan Selamat Sebelum Atau Setelah Hari Id?

tafsir al quran, hadits, fatwa ulama, artikel, faidah, kata mutiara dan hikmah, serta tanya jawab kajian islam Apa Hukum Ucapan Selamat Sebelum Atau Setelah Hari Id?
<Assyaikh Sholih alfauzan Hafidzahullah.

Pertanyaan:
Semoga Allah memberikan kebaikan kepada Anda wahai Syaikh telah tersebar diantara manusia di hari -hari ini risalah melalui handpone terkandung di dalamnya haramnya ucapan selamat sebelum hari id satu atau dua hari dan hal itu termasuk dari bid'ah, bagaimana pendapat Anda wahai Syaikh

Jawaban:

Saya tidak mengetahui ucapan ini , hal ini mereka populerkan, saya tidak mengetahui ada asalnya.

*Ucapan selamat boleh dihari id atau setelah hari id, Adapun sebelum hari id, saya tidak mengetahui bahwasanya hal itu terjadi dikalangan salaf,* saya tidak mengetahui mereka mengucapkan selamat sebelum hari id,
bagaimana memberikan ucapan selamat terhadap sesuatu yang belum terjadi

*Ucapan selamat di lakukan di hari id, atau setelahnya namun hal tersebut tidak ada dalilnya.*

Akan tetapi Al imam Ahmad Rahimahullah mengatakan: saya tidak akan memulainya(ucapan selamat) namun saya akan menjawab siapa saja yang memulainya dan mengucapkan selamat kepada saya.

Sumber:
https://www.sahab.net/forums/index.php?app=forums&module=forums&controller=topic&id=131598

Alih bahasa:
Abu Fudhail Abdurrahman Ibnu 'umar حفظه الله.

Website:
Salafycirup.com

Telegram.me/salafycurup

Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi