Apakah Malam Idul Fitri Tetap Melaksanakan Shalat Tarawih?

tafsir al quran, hadits, fatwa ulama, artikel, faidah, kata mutiara dan hikmah, serta tanya jawab kajian islam Apakah Malam Idul Fitri Tetap Melaksanakan Shalat Tarawih?
<Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih Al-'utsaimin رحمه الله :

Pertanyaan :
Apakah malam idul fitri tetap dilaksanakan shalat tarawih atau tidak?

Jawaban :
Jika hilal itu telah muncul di malam 30 dari bulan Ramadhan, shalat tarawih tidak lagi ditegakkan, karena shalat tarawih hanya dilakukan dibulan ramadhan. Jika telah keluar bulan ramadhan, tidak ada shalat tarawih lagi. Dan manusia keluar dari masjid-masjid menuju rumah-rumah mereka.

Sumber :
ثمانية وأربعون سؤاﻻ في الصيام


السؤال :
بالنسبة لصلاة التراويح في ليلة العيد ، هل تكمل أم لا؟

الجواب :
إذا ثبت الهلال ليلة الثلاثين من رمضان ، فإنها لا تقام صلاة التراويح، ولا صلاة القيام، وذلك لأن صلاة التراويح والقيام إنما هي في رمضان ، فإذا ثبت خروج الشهر فإنها لا تقام ، فينصرف الناس من مساجدهم إلي بيوتهم.

ثمانية وأربعون سؤاﻻ في الصيام

Miqdad al-Ghifary hafizhahullah || WA Riyadhul Jannah As-Salafy

Majmu'ah Hikmah Salafiyyah || https://t.me/hikmahsalafiyyah


Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi