Dengan Apa Agama Dibangun?

tafsir al quran, hadits, fatwa ulama, artikel, faidah, kata mutiara dan hikmah, serta tanya jawab kajian islam Dengan Apa Agama Dibangun?
<Asy Syaikh Al Albani _-rahimahullah-_ berkata :

Agama itu (dibangun) bukan dengan akal dan perasaan.

Akan tetapi agama itu hanyalah dengan mengikuti hukum-hukum Allah dalam Kitab-Nya dan hukum-hukum Rasulullah ﷺ dalam sunnah-sunnah dan hadits-haditsnya."

Silsilah Al Huda wa An Nur (530)
__

‏قال الشيخ الألباني
رحمه الله:

‏"الدين ليس بالعقل ولا بالعاطفة، إنما باتباع أحكام الله في كتابه، وأحكام رسوله في سنته وفي حديثه".

‏(سلسلة الهدى والنور 530).



WhatsApp Salafy Cirebon
Gabung di Channel Telegram :
http://t.me/salafy_cirebon

Menyajikan artikel dan audio kajina ilmiyah


Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi