
<FATWA ULAMA
════════════════════
HUKUM BERKUNIYAH ABUL QASIM¹
Fadhilatus Syaikh Muhammad bin Shalih al-Utsaimin rahimahullah
P e r t a n y a a n : Apa hukum memberi nama dengan al-Qasim dan kuniyah Abul Qasim
J a w a b a n :
Berkuniyah Abul Qasim tidak mengapa.
Karena pendapat yang benar adalah larangan untuk berkuniyah dengannya hanya berlaku di zaman rasul ﷺ.
Sumber : ( Liqa al-Bab al-Maftuh 100 )
¹ ABUL QOSIM adalah kuniyah Rosullullah ﷺ
حكم التكنية بأبي القاسم
السؤال:
ما حكم التسمية بالقاسم والتكني بأبي القاسم؟
الجواب:
التكني بأبي القاسم لا بأس به؛ لأن الصحيح أن النهي عنه إنما هو في عهد الرسول عليه الصلاة والسلام
المصدر:
لقاء الباب المفتوح [100]
•••┈••••○❁❁○••••┈•••
Ⓚ①ⓉⒶⓈⒶⓉⓊ
Bagi-bagi faedah ilmiahnya....ayo segera bergabung
Join Channel Ⓚ①Ⓣ
https://bit.ly/KajianIslamTemanggung
Dengarkan••• [ VERSI BARU ] Kajian Islam dan Murotal al-Quran setiap saat di Radio Islam Indonesia
http://bit.ly/AplikasiRadioIslamIndonesia2
≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈≈
Tidak ada tanggapan
Posting Komentar
Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi