Bacaan Sholat Witir

tafsir al quran, hadits, fatwa ulama, artikel, faidah, kata mutiara dan hikmah, serta tanya jawab kajian islam Bacaan Sholat Witir
<Asy-Syaikh Muhammad bin Shalih al-'utsaimin rahimahullah berkata,

الوتر إذا كان بثلاث فالسنة أن تقرأ في الركعة الأولى (سَبِّحْ اسْمَ رَبِّكَ الأَعْلَى) وفي الركعة الثانية (قُلْ يَا أَيُّهَا الْكَافِرُونَ) وفي الركعة الثالثة (قُلْ هُوَ اللَّهُ أَحَدٌ) هذه السنة لمن أوتر بثلاث وإن قرأ بغير ذلك فلا حرج لقول النبي صلى الله عليه وسلم للرجل (اقرأ ما تيسر معك من القرآن) لكن إظهار السنة وبيانها للناس بالقول وبالفعل أولى.

"Sholat witir apabila dikerjakan tiga raka'at, maka yang sunnah adalah engkau membaca:
Pada raka'at pertama "Sabbihisma Robbikal A'la"
Pada raka'at kedua: "Qul ya Ayyuhal Kafirun"
dan pada raka'at ketiga "Qul Huwallahu Ahad"

Inilah yang sunnah bagi orang yang mengerjakan shalat witir tiga raka'at.

Dan jika dia membaca surat selain itu maka tidak mengapa, berdasarkan sabda Nabi shallallahu 'alaihi wasallam kepada seorang sahabat, "Bacalah apa yang mudah bagimu dari surat al-Qur'an."

Akan tetapi menampakkan sunnah dan menjelaskannya kepada manusia dengan ucapan dan perbuatan lebih utama.


Nuur 'ala Ad-Darb
Disajikan oleh Tim Warisan Salaf

#Fawaidumum #witir #alquran

Warisan Salaf menyajikan Artikel dan Fatawa Ulama Ahlussunnah wal Jama'ah
Channel kami https://bit.ly/warisansalaf
Situs Resmi http://www.warisansalaf.com

Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi