Bahaya Tidak Mengingkari Perbuatan Munkar

tafsir al quran, hadits, fatwa ulama, artikel, faidah, kata mutiara dan hikmah, serta tanya jawab kajian islam BAHAYA TIDAK MENGINGKARI PERBUATAN MUNKAR
<Syaikh Muhammad bin Shalih al 'Utsaimin rahimahullah berkata,

ومن رضي بالذنب، واطمأن إليه، فهو كفاعله

"Barangsiapa yang ridho dengan perbuatan dosa dan merasa tenang dengannya, maka ia seperti pelaku dosa tersebut." (Al Muntaqa min Faraidul Fawaid hal.7)

........................
Seorang muslim wajib mengingkari kemunkaran walaupun hanya dengan hatinya. Rasulullah shallallahu 'alaihi wasallam bersabda,

مَنْ رَأَى مِنْكُمْ مُنْكَرًا فَلْيُغَيِّرْهُ بِيَدِهِ، فَإِنْ لَمْ يَسْتَطِعْ فَبِلِسَانِهِ، فَإِنْ لَمْ يَسْتَطِعْ فَبِقَلْبِهِ، وَذَلِكَ أَضْعَفُ الْإِيمَانِ

"Barangsiapa dari kalian melihat kemunkaran, maka ubahlah dengan tangannya, jika tidak mampu maka (ubahlah) dengan lisannya, dan jika tidak mampu maka (ingkarilah) dengan hatinya, dan itu merupakan selemah-lemahnya keimanan." (HR. Muslim no.78)

Dalam hadits Abdullah bin Mas'ud Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam bersabda,

وَلَيْسَ وَرَاءَ ذَلِكَ مِنَ الْإِيمَانِ حَبَّةُ خَرْدَلٍ

"dan tidak ada lagi setelah itu keimanan walaupun sebesar biji sawi." (HR. Muslim no.80)

Ulama' kita menjelaskan,

إن من ترك إنكار كل منكر بقلبه، فهو كافر

"Barangsiapa yang tidak mengingkari dengan hatinya setiap kemunkaran yang terjadi, maka ia kafir." (Al Muntaqa min Faraidul Fawaid hal.7)
......................


Dirangkum oleh: Tim Warisan Salaf

#Fawaidumum #inkarulmunkar

Warisan Salaf menyajikan Artikel dan Fatawa Ulama Ahlussunnah wal Jama'ah
Channel kami https://bit.ly/warisansalaf
Situs Resmi http://www.warisansalaf.com

Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi