
<Jangan melihat kepada pria yang bukan mahrommu walaupun dengan alasan belajar ilmu agama.
Allah telah memerintahkan wanita muslimah untuk menundukkan pandangan dari laki laki yang bukan mahromnya, sebagaimana kaum pria diperintahkan menundukkan pandangan dari wanita yang bukan mahromnya.
Jika laki laki bisa terfitnah dengan memandang wanita, maka wanita juga bisa terfitnah dengan memandang lawan jenisnya...
Sayangi hatimu, jangan biarkan syaithan masuk kedalamnya dengan membawa syubuhat dan syahawat..
Tim Warisan Salaf
@warisansalaf
Tidak ada tanggapan
Posting Komentar
Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi