
<Imam Abu Utsman Ismail Ash-Shabuni rahimahullah berkata :
"Salah satu tanda Ahlussunah adalah mereka mencintai para imam Sunnah, ulamanya, penolongnya, dan para walinya, serta membenci para imam kebid'ahan yang menyeru kepada neraka."
Lamud Dur Al-Mantsur minal Qaulil Ma'tsur (185)
[١٨٥] قال الإمام أبو عثمان إسماعيل الصابوني رحمه الله :
«وإحدى علامات أهل السنة حبهم لأئمة السنة وعلمائها وأنصارها وأوليائها، وبغضهم لأئمة البدع الذين يدعون إلى النار.
لم الدور المنثور من القول المأثور
WhatsApp Salafy Cirebon
Channel Telegram || https://t.me/salafy_cirebon
Menyajikan artikel dan audio kajian ilmiah
Tidak ada tanggapan
Posting Komentar
Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi