Jangan Anti Kritik

tafsir al quran, hadits, fatwa ulama, artikel, faidah, kata mutiara dan hikmah, serta tanya jawab kajian islam Jangan Anti Kritik
<Al Allamah robi' bin Hadi Al Madkholi -hafidzahullah- berkata :

"Para imam pembawa petunjuk, mereka mendidik manusia agar selalu berpegang teguh dengan Al-Qur'an dan As- Sunnah, menolong kebenaran dan membantah kebatilan serta kesalahan.

Oleh karenanya Imam Asy-Syafi'i pernah mengkritik gurunya yaitu Imam Malik. Demikian pula Imam Ahmad, beliau pernah mengkritik guru-gurunya.

Manhaj ini akan membentuk barikade yang kuat dan benteng yang sangat kokoh dalam menghadapi sifat ekstrim, fanatisme buta dan taklid yang membabi buta."

Lihat : Dahrul Iftiro'ati Ahli Zaighi wal Irtiyabi ... - halaman 216-217
_________

قال العلامة ربيع بن هادي حفظه الله :

«أئمة الهُدى يربّون الناس على التمسك بالكتاب والسنة، ونصرة الحق ورد الباطل والخطأ، فلهذا انتقد الشافعي شيخه مالكاً وانتقد الإمام أحمد شيوخه.. هذا المنهج يشكل حاجزا، قوياً وسداً منيعاً في وجه الغلو والتعصب الأعمى والتقليد الأهوج.» .

انظر: دحر افتراءات أهل الزيغ ص٢١٦-٢١٧

Sumber : https://t.me/kibarolama



WhatsApp Salafy Cirebon
Channel Telegram || https://t.me/salafy_cirebon

Menyajikan artikel dan audio kajian ilmiah



Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi