Hanya Ikut-ikutan Mendengar Suatu Ucapan, Tapi Tidak Mengerti Hakikatnya

tafsir al quran, hadits, fatwa ulama, artikel, faidah, kata mutiara dan hikmah, serta tanya jawab kajian islam -- Hanya Ikut-ikutan Mendengar Suatu Ucapan, Tapi Tidak Mengerti Hakikatnya
<Syaikhul Islam Ibnu Taimiyah -rahimahullah ta'ala- berkata :

"Mayoritas manusia mendengarkan ucapan ini dan itu, akan tetapi mereka tidak mengetahui hakikatnya dan tingkatan jauh atau dekatnya ucapan tersebut terhadap kebenaran."

Dar'ut Ta'aarud (5-316)
_________

قـ✑ـال شيـخ الاســلام ‏ابن تيميــة
رحمـہ اللــہ تعالـﮯ :-

❐ وأكثـــر الناس يسمعـــون كلام هـــذا وهــذا ولا يعرفــون حقائـــق الأقــوال ومراتبهــا فــﮯ القرب من الحق والبعد عنــہ .

درء التعارض 【 ٥-٣١٦ 】



WhatsApp Salafy Cirebon
Channel Telegram || https://t.me/salafy_cirebon

Menyajikan artikel dan audio kajian ilmiah



Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi