Keanehan Kebanyakan Manusia : Meremehkan Dosa-dosa

tafsir al quran, hadits, fatwa ulama, artikel, faidah, kata mutiara dan hikmah, serta tanya jawab kajian islam Keanehan Kebanyakan Manusia : Meremehkan Dosa-dosa
<Ibnul Mubarak menyampaikan perkataan Abdullah bin Syubrumah (wafat 144 H) :

"Aku heran kepada manusia, mereka mau berpantang dari makanan karena takut penyakit, tetapi tidak mau berpantang dari dosa-dosa karena takut neraka."

Tahdzibul Kamal li Jamaliddin Al-Mizzi (15/70)

‏قال ابن المبارك عن عبد الله بن شبرمة (١٤٤ ه):

"عجبت للناس يحتمون من الطعام مخافة الداء، ولا يحتمون من الذنوب مخافة النار".
[تهذيب الكمال لجمال الدين المزي (٨٠/١٥)]

Sumber : https://twitter.com/athar_fawaid/status/1073118749446811649



WhatsApp Salafy Cirebon
Channel Telegram || https://t.me/salafy_cirebon

Menyajikan artikel dan audio kajian ilmiah



Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi