Sunan Ibnu Majah Hadits Nomor 3726 - mempelajari ilmu nujum

٢٨ – بَابُ تَعَلُّمِ النُّجُومِ

28. Bab mempelajari ilmu nujum

٣٧٢٦ – (حسن) حَدَّثَنَا أَبُو بَكۡرٍ، قَالَ: حَدَّثَنَا يَحۡيَى بۡنُ سَعِيدٍ، عَنۡ عُبَيۡدِ اللهِ بۡنِ الۡأَخۡنَسِ، عَنِ الۡوَلِيدِ بۡنِ عَبۡدِ اللهِ، عَنۡ يُوسُفَ بۡنِ مَاهَكَ، عَنِ ابۡنِ عَبَّاسٍ قَالَ: قَالَ رَسُولُ اللهِ ﷺ: (مَنِ اقۡتَبَسَ عِلۡمًا مِنَ النُّجُومِ اقۡتَبَسَ شُعۡبَةً مِنَ السِّحۡرِ، زَادَ مَا زَادَ). [(الصحيحة)(٧٩٣)].
3726. Abu Bakr telah menceritakan kepada kami, beliau berkata: Yahya bin Sa'id menceritakan kepada kami, dari 'Ubaidullah bin Al-Akhnas, dari Al-Walid bin 'Abdullah, dari Yusuf bin Mahak, dari Ibnu 'Abbas, beliau berkata: Rasulullah shallallahu 'alaihi wa sallam mengatakan, “Barangsiapa mempelajari satu ilmu dari ilmu nujum, maka ia telah mempelajari satu cabang dari ilmu sihir. Semakin bertambah ilmu nujumnya, semakin bertambah pula ilmu sihirnya.”


dari ismailibnuisa.blogspot.com

Postingan terkait:

Tidak ada tanggapan

Posting Komentar

Ketentuan mengisi komentar
- Pilihlah "BERI KOMENTAR SEBAGAI:" dengan isian "ANONYMOUS/ANONIM". Identitas bisa dicantumkan dalam isian komentar berupa NAMA dan DAERAH ASAL
- Setiap komentar akan dimoderasi